Unversitas Terbaik Di Indonesia 2018 Part 1 | 24 Hour News

Unversitas Terbaik Di Indonesia 2018 Part 1

Indonesia adalah negara yang sudah banyak menciptakan mahasiswa/i yang pintar, cerdas, dan kreatif. Tidak jarang, setiap tahunnya ada saja mahasiswa/i Indonesia yang menjuarai ajang-ajang pertandingan tingkat nasional maupun Internasional antar kampus. Sehingga, ketika diantaranya dapat menjuarai ajang-ajang pertandingan maka yang disebut-sebut atau dibanggakan adalah nama kampusnya sendiri.



Untuk itu, semangatkita.com akan membahas tentang unversitas terbaik di Indonesia 2018. Admin melihat kampus yang lebih banyak peningkatan mahasiswanya dalam kecerdasan, keterampilan dan akreditas yang baik. Selain itu dengan alumni-almuni atau mahasiswa/i-nya yang berprestasi. Beberapa kampus terbaik dibawah, memang sangat difavoritkan para calon-calon mahasiswa/i untuk untuk menuntut ilmu. Ada beberapa jalur juga untuk masuk dikampus-kampus tersebut yaitu dengan jalur SNMPTN dan SBMPTN. Tanpa panjang lebar lagi, kita akan membahas.

Universitas terbaik di Indonesia

1. Universitas Gadjha Mada (UGM)

Universitas Gadjha Mada adalah kampus yang selalu bertahan menjadi perguruan tinggi yang terbaik di Indonesia. Kampus UGM berada di Yogyakarta, sehingga dimana jogja, terkenal dengan tempat belajar yang bagus.Ada banyak alumni dari kampus ini yang sukses terkenal di Indonesia bahkan di Luar Negeri. Salah satu alumni dari UGM adalah orang nomor satu saat ini yaitu bapak Joko Widodo presiden Indonesia. Maka dari itu, tidak heran bila ada banyak calon mahasiswa yang ingin berkuliah atau menuntut ilmu di UGM. Salah satu cara untuk masuk di UGM dengan cara pendaftaran SBMPTN. Sampai saat ini ada 18 fakultas yang terdapat di Kampus ini.

Berikut beberapa Fakultas yang terdapat di Universitas Gadjha Mada :
1. Fakultas Biologi
2. Fakultas Ekonomi dan Bisnis
3. Fakultas Filsafat
4. Fakultas Farmasi
5. Fakultas Hukum
6. Fakultas Kedokteran
7. Fakultas Kedokteran Gigi
8. Fakultas Kedokteran Hewan
9. Fakultas Kehutanan
10. Fakultas Pertanian
11. Fakultas Perternakan
12. Fakultas Psikologi
13. Fakultas Teknik
14. Fakultas Teknologi Pertanian

2. Universitas Indonesia (UI)

Kampus terbaik yang pertama di Ibukota adalah Universitas Indonesia dan Nomor dua terbaik di Indonesia. Kampus utama UI terletak di bagian utara dari depok, Jakarta Selatan. Univeristas Indonesia adalah kampus modern, komprehensif, terbuka, multibudaya, dan humanis yang mencakup disiplin ilmu yang luas. Sudah lebih 400ribu alumni yang dihasilkan oleh kampus UI. Sekarang Ini posisi kampus ini urutan ketiga setelah yang pertama UGM (Universitas Gadjah Mada) dan ke dua ITB (Institut Teknologi Bandung). UI  adalah universitas negeri yang memiliki banyak fakultas.

Berikut beberapa fakultas-fakultas di Universitas Indonesia :

Program Sarjana

  • Kedokteran
  • Kedokteran gigi
  • Matematika
  • Biologi
  • Fisika
  • Kimia
  • Geografi
  • Teknik Mesin
  • Teknik Sipil
  • Arsitektur
  • Teknik Kimia
  • Hukum
  • Ekonomi
  • Filsafat
  • Studi Indonesia
  • Studi Inggris
  • Psikologi
Program Magister
  • Ilmu Biomedikal
  • Resiko Medis
  • ILmu Gizi
  • Fisika
  • Biologi
  • Hukum
  • Manejemen
  • Filsafat
ProgramDoktroral
  • Ilmu Medis
  • Ilmu Gizi
  • Biologi
  • Ilmu Kimia
  • Teknk Mesin
  • Filsafat
Beberapa fakultas yang diatas hanya beberapa dari sekian banyak fakultas di UI. Bila ingin melihat informasi fakultas yang ada di UI bisa di cek disini.

3. Universitas Negeri Yogyakarta (UNY)

Selain menjadi Perguruan Tinggi terbaik di ketiga di Indonesia, UNY juga merupakan Universitas terbaik di Yogyakarta. Universitas Negeri Yogyakarta adalah salah satu kampus negeri yang perkembangnya tidak lepas dari IKIP Yogyakarta dan UGM. UNY melahirkan banyak alumni yang pintar dan kreatif di bidang mendidikan maupun non pendidikan.

Berikut beberapa Fakultas yang terdapat di Universitas Negeri Yogyakarta :
1. Fakultas Ilmu Sosial
2. Fakultas Ilmu Pendidikan
3. Fakultas Teknik
4. Fakultas Matematika dan IPA
5. Fakultas Teknik
6. Fakultas Ekonomi
7. Fakultas Keolahragaan
8. Fakultas Bahasa dan Seni

4. Universitas Briwijaya (UB)

Perguruan Tinggi yang satu ini menduduki posisi ke empat dalam kampus terbaik. UB berkedudukan di Kota Malang, Jawa Timur. Nama pertama kampus UB adalah Perguaruan Tinggi dan Ilmu Pengetahuan (PTIP) pada tahun 1963. Visi kampus UB adalah menjadikan universitas unggu yang berstandart Internasional dan mampu berperan aktif dalam pembangunan bangsa melalui proses pendidikan, penelitian, dan pegabdian kepada masyarakat.

Berikut beberapa Fakultas yang terdapat di Universitas Briwijaya :
1. Fakultas Ilmu Administrasi
2. Fakultas Ekonomi dan Bisnis
3. Fakultas Ilmu Budaya
4. Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan
5. Fakultas Hukum
6. Fakultas Matematika dan IPA
7. Fakultas Kedokteran Gigi
8. Fakultas Kedokteran Hewan
9. Fakultas Ilmu Komputer
10. Fakultas Pertanian
11. Fakultas Perternakan
12. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
13. Fakultas Teknik
14. Pascasarjana

Website UB saat ini https://ub.ac.id

5. Institut Pertanian Bogor (IPB)

IPB adalah satu-satunya perguruan tinggi di Indonesia yang menyandang nama Institut setaraf universitas sampai saat ini. Kepercayaan itu diberikan penuh oleh pemerintah untuk menekuni dan mengembangkan ilmu-ilmu pertanian.
Visi dari kampus ITB pun sangatlah bagus yaitu menjadi terdepan dalam memperkokoh martabat bangsa melalui pendidikan tinggi unggu pada tingkat global dibidang pertanian, kelautan dan biosains tropika.

Berikut beberapa Fakultas yang terdapat di  Institut Pertanian Bogor (IPB) :
1. Fakultas Pertanian
2. Fakultas Ekonomi dan Manajemen
3. Fakultas Kehutanan
4. Fakultas Perternakan
5. Fakultas Ekologi Manusia
6. Fakultas Matematika dan IPA
7. Fakultas Perikanan dan Kelautan
8. Fakultas Kedokteran Hewan
9. Fakultas Teknologi Pertanian
10. Pascasarjana

Itulah 5 universitas terbaik di Indonesia 2018. Mohon maaf bila ada kesalahan dalam penulisan nama kampus maupun jurusan. Semoga bermanfaat dan termakasih.

Baca juga : Universitas terbaik di Kota Medan
close
==[close]==